• SMK KARYA NASIONAL KUNINGAN
  • Be Professional and Entrepreneurship

Kemis Pinunjul Diri

Merupakan salah satu tema hari di @smkkarnaskuningan

Pinunjul menurut kamus Basa Sunda LTS artinya pemenang. Atau Kapinunjulan berarti Keunggulan. Sementara dalam bahasa Sansakerta, pinunjul berarti lebih unggul

Pinunjul berarti lebih dari yang lain, arti yang sering diterapkan yaitu "juara" tergantung konteks kalimat



Pinunjul diri di SMK KarNas Kuningan berarti menunjukan keunggulan diri, potensi dan bakat siswa yang ditampilkan dalam kemasan mini event dan disetiap periode tertentu digelar juga Bazzar kewirausahaan siswa, jadi ini kolaborasi menarik dari siswa oleh siswa dan untuk siswa. Selain itu bahasa komunikasi siswa dan guru di maksimalkan dengan menggunakan bahasa Inggris

#kemispinunjuldiri

Tema Hari SMK KarNas Kuningan :
1. Senen Rancage
2. Salasa Babarit
3. Rebo Nyunda
4. Kemis Pinunjul Diri
5. Jumat Nyantri
6. Saptu Marahmay

Halaman Lainnya
Tecknopark

#

07/09/2021 09:06 - Oleh Administrator - Dilihat 1258 kali
Sabtu Marahmay

###

30/07/2021 09:54 - Oleh Administrator - Dilihat 3257 kali
Jumat Nyantri

Merupakan salah satu tema hari di @smkkarnaskuningan Adapun kegiatannya meliputi Shalat Dhuha, Membaca Al-Qur'an, Shalawatan, Tausyiah dan lain - lain diselenggarakan sebelum dimul

30/07/2021 09:51 - Oleh Administrator - Dilihat 2167 kali
Rebo Nyunda

Hari Rabu seluruh siswa dan guru serta staf tenaga kependidikan di SMK KarNas Kuningan diwajibkan memakai Atribut sunda, mulai dari pangsi / kebaya beserta iket sunda, dalam rangka menc

30/07/2021 09:50 - Oleh Administrator - Dilihat 2348 kali
Salasa Babarit

Babarit berasal dari kata "Babar" yang artinya dilahirkan. Babarit dengan "ngarajah" atau do'a bersama kepada Allah SWT memohon perlindungan, pertolongan dari segala marabahaya. Sekalig

30/07/2021 09:49 - Oleh Administrator - Dilihat 2577 kali